perbedaan MS.WORD dan Open Office Writer

Perbedaan pada Open Ofice writer dibandingkan dengan MS Word, diantaranya:
• Templates tool ada pada menu file
• Table ada di menu insert daripada ada di main menu
• The label wizard ada di dalam File > New. Tidak seperti label fitur pada MS Word, label ini benar-benar wizard, dengan instruksi
• Outline dan summary tools ada di dalam File > Send
• Word count ada di dalam File > Properties
• Collaboration tools ada pada menu Edit.
Saat user mulai mulai mengcutomize (sesuatu yang pertama kali dilakukan para penulis setelah menginstal word processor) , mereka akan menemukan rasa yang familiar. Seperti MS Word, Open Office Writer menyertakan fitur Autoformat dan Autocorrect yang dapat dinyalakan ataupun dimatikan. Keduanya juga menawarkan customize untuk toolbars, keyboard shortcuts, dan general behavior.
Perbedaan utama adalah bahwa MS Word cenderung menawarkan customization dari internal behavior, seperti menggunakan teks putih pada background biru. Secara kontras, Open Office Writer menyertakan setting untuk internal behavior, termasuk kemampuan untuk mematikan font previews dan font history pada daftar toolbar’s font, banyak dari fitur customizing dari Open Office Writer mempengaruhi bagaimana program berinteraksi dengan ardware dan program lainnya. Di antara options pada OpenOffice.org ada jumlah undo yang diizinkan, ukuran cache yang dialokasikan untuk grafik, dan format default untuk menyimpan files. Mempertimbangkan pentingnya pilihan banyaknya open source software untuk users, orientasi ini nampak cukup natural.
Meskipun ada beberapa kekurangan, interface, Open Office Writer mampu membuat keseimbangan yang lembut, yang cukup mendekati MS Word , terutama untuk tool-tool dasar, yang familiar dengan MS Word dengan memiliki produktifitas yang hampir sama. Di lain pihak, interface Open Office Writer dapat dianggap pengkoreksian dari beberapa versi MS Word terdahulu.
Sejauh yang dapat ditentukan, fitur utama yang dimiliki MS Word yang kurang di Open Office Writer adalah grammar checker (yang tidak banyak diingini user) dan kemampuan untuk record macros. OOo menyertakan scripting language, tapi banyak user yang mungkin tidak menggunakannya tanpa recorder. Bagaimanapun, versi beta 1.1 yang terbaru menyertakan macro recorder yang workable. Sementara itu, di setiap area lainnya, fiturm Ooo Writer sebanding atau bahkan melebihi fitur di MS Word.
Fitur Writer yang tidak dinikmati oleh MSWord.
1.Membuat file PDF.
2.Kesederhanaan.
3.Membuat HTML untuk Web.
4.Writer Macro. Writer mempunyai Macro sendiri yang mempunyai struktur pohon.
5.Penggunaan Find-and-Replace.
6.Besar File. Besar file ODT yang dibuat menggunakan Writer biasanya lebih kecil daripada Word.
7.Perbedaan pada Open Ofice writer dibandingkan dengan MS Word, diantaranya:
8.Templates tool ada pada menu file
9.Table ada di menu insert daripada ada di main menu

Open Office Writer mampu membuat keseimbangan yang lembut, yang cukup mendekati MS Word , terutama untuk tool-tool dasar, yang familiar dengan MS Word dengan memiliki produktifitas yang hampir sama. Di lain pihak, interface Open Office Writer dapat dianggap pengkoreksian dari beberapa versi MS Word terdahulu.
Open Office Write bersifat Free, bisa di download di official website Open Office yang beralamat di : http://download.openoffice.org/contribute.html?download=mirrorbrain&files/stable/3.3.0/OOo_3.3.0_Win_x86_install-wJRE_en-US.exe
Ms. Word bersifat not free, untuk menggunakannya kita harus membayar untuk licensi jadi dimanakah kita bisa mendapatkanya ? download dimana ? lalu tidak ada pilihan gunakan yang illegal / nulled / crack yang berakibat melanggar hukum.
Perbedaan yang lainnya adalah ditata letak menu ( artikel dari luar yang saya jadikan bahan belajar sewaktu mengerjakan tugas ).

Comments

Popular posts from this blog

MAKALAH FIIL AMR

makalah Sistem Penerangan

Dongeng Sakadang Kuya Jeung Sakadang Monyet