Cara Mempercepat koneksi SmartFren



Settingan default modem Smartfren seperti ini :




Default :

Number : #777

username : smart

pass : smart




Untuk Setingan alternative mempercepat koneksi internet Smartfren EVDO / CDMA.

Berlaku untuk modem type Smartfren Connex CE682 UI




Number : *98#

username : wap

pass : wap




Sedikit tambahan setting lagi sob, dengan menggunakan Google Public DNS.

Berikut DNS yang bisa digunakan pada modem smartfren :




(1). Google Public DNS




a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 8.8.8.8 ( tulis dengan 008.008.008.008 )

b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 8.8.4.4 ( tulis dengan 008.008.004.004 ).




(2). Level 3




a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 4.2.2.1 ( tulis dengan 004.002.002.001 )

b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 4.2.2.2 ( tulis dengan 004.002.002.002 )




(3). OpenDNS




a). Untuk Preferred DNS server isikan dengan DNS servers: 208.67.222.222 ( tulis dengan 208.067.222.222 )

b). Untuk Alternate DNS server isikan dengan DNS servers: 208.67.220.220 ( tulis dengan 208.067.220.220 )




Setelah semua setting pada user interface modem anda selesai dilakukan, kemudian klik tombol connect, ingat, pilih dan masukkan salah satu settingan DNS saja, dan hasilnya, settingan ini bisa mempercepat koneksi modem smartfren anda dan internetan pun akan semakin menyenangkan. Semoga tips cara mempercepat koneksi internet modem smartfren ini bermanfaat sobat.

Comments

  1. Best No Deposit Bonus Codes in India - Herzamanindir.com
    5 steps1.Visit the official website of goyangfc No Deposit India.
    Benefits of using a gri-go.com no deposit bonus.
    Benefits of using a งานออนไลน์ no deposit bonus.
    Benefits of herzamanindir using a no deposit bonus.
    Online Sincere Accessory domain www.online-bookmakers.info 출장샵

    ReplyDelete

Post a Comment

Masukan Komentar Anda

Popular posts from this blog

MAKALAH FIIL AMR

makalah Sistem Penerangan

Dongeng Sakadang Kuya Jeung Sakadang Monyet